Temukan koleksi favoritmu

tersedia 275.163 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Studi Deformasi Arah Vertikal Struktur Candi Borobudur Akibat Pengaruh Konsolidasi Tanah Dasar Fondasi | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

LAPORAN STUDI

Studi Deformasi Arah Vertikal Struktur Candi Borobudur Akibat Pengaruh Konsolidasi Tanah Dasar Fondasi


Evaluasi yang berkaitan dengan stabilitas bangunan Candi Borobudur khususnya deformasi arah vertikal, perlu dilakukan dengan pengumpulan data primer yang meliputi pengukuran secara langsung parameter-parameter yang perlu dilakukan, dan data sekunder yang merupakan data hasil pemugaran baik yang pertama maupun yang kedua.

Sondir dan pemboran serta pengambilan sampel tanah sekitar Candi Borobudur diperlukan untuk tujuan di atas. kemudian data-data yang diperoleh di lapangan dihitung dan dikompilasikan dengan data-data pendukung lain yang berkaitan dengan keberadaan Candi Borobudur.


Collection Location

Perpustakaan Balai Konservasi Borobudur

Detail Information
Series Title
-
Call Number
LS 526.6 SIR s
Publisher
magelang : Balai Studi Dan Konservasi Borobudur.,
Collation
28 hlm; 28 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
526.6
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment