Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.792 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Pengaruh Spesialisasi dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai (Studi Kasus di Balai Konservasi Peninggalan Borobudur, Magelang) | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

SKRIPSI

Pengaruh Spesialisasi dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai (Studi Kasus di Balai Konservasi Peninggalan Borobudur, Magelang)


Dalam ruang lingkup kerja suatu organisasi, spesialisasi dan motivasi kerja memegang peranan dalam mempengaruhi tingkat prestasi kerja seseorang pegawai. Agar suatu organisasi dapat mencapai kinerja yang optimum maka dirasa sangat perlu untuk mengetahui hubungan korelasi baik itu variabel spesialisasi, motivasi, maupun prestasi kerja pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) Korelasi variabel spesialisasi dan motivasi kerja terhadap variabel prestasi kerja. 2) Korelasi antara variabel spesialisasi kerja terhadap prestasi kerja. 3) Korelasi antara variabel motivasi kerja terhadap prestasi kerja.


Collection Location

Perpustakaan Balai Konservasi Borobudur

Detail Information
Series Title
-
Call Number
SK 658.31 SUL p
Publisher
magelang : Universitas Tidar Magelang.,
Collation
98 hlm; 29 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
658.31
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment