Temukan koleksi favoritmu

tersedia 275.036 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Konservasi Koleksi Perunggu | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

LAPORAN STUDI

Konservasi Koleksi Perunggu


Dalam konservasi koleksi perunggu dan kuningan, hal yang perlu diperhatikan, bahwa "patina" harus tidak boleh rusak baik karena mekanis (misalnya tergores) maupun oleh pengaruh bahan kimia pada saat pelaksanaan konservasi. Patina ini merupakan lapisan tipis dan merata yang terbentuk secara alamiah pada permukaan perunggu dan kuningan. Patina ini dapat melindungi permukaan logam dari kerusakan oleh pengaruh lingkungan, karena sifatnya yang stabil.

Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, maka sebelum mengadakan konservasi perlu diketahui bahan-bahan penyusun koleksi, jenis korosi yang menyerang, serta langkah-langkah yang perlu diambil dalam melakukan konservasi. Untuk itu dalam tulisan ini akan diuraikan secara terperinci faktor-faktor penyebab kerusakan koleksi perunggu, proses terjadinya korosi, macam-macam korosi pada perunggu, analisis karat serta beberapa macam cara konservasi koleksi perunggu


Collection Location

Perpustakaan Balai Konservasi Borobudur

Detail Information
Series Title
-
Call Number
LS 669.3 RAZ k
Publisher
Jakarta : Dep.Dikbud Direktorat Jenderal Kebudayaan.,
Collation
38 hlm; 21 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
669.3
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment