Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.341 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Inovasi pendidikan melalui problem based learning : bagaimana pendidik memberdayakan pembelajar di era pengetahuan | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

Inovasi pendidikan melalui problem based learning : bagaimana pendidik memberdayakan pembelajar di era pengetahuan


Sebagai sebuah inovasi di bidang pendidikan, problem based learning mulai hangat dibicarakan dan mulai diterapkan di berbagai lembaga pendidikan, formal maupun informal. Buku ini mencoba menyajikan segala sesuatu yang berkaitan dengan problem based learning, baik dalam tataran teori maupun pengaplikasiannya di lapangan.rnrnEmpat bab awal merupakan pengantar kepada pelaksanaan PBL dengan mengajak pembaca memahami nilai penting perubahan dalam proses pembelajaran; keterkaitan antara masalah dan efektifitas pembelajaran; cara penyajian masalah dalam PBL; dan cara ideal menjalankan peran sebagai fasilitator dalam PBL.rnrnPada tiga bab berikutnya, fokus pembahasan beralih kepada pemelajar: pembentukan kelompok yang solid; contoh kasus pelaksanaan PBL; dan pentingnya pengubahan paradigma belajar para pemelajar demi kesuksesan PBL. Pada bab ke delapan, dipaparkan cara efektif memberikan mengevaluasi terhadap proses PBL dan kemudian ditutup dengan perspektif intitusi dalam mendukung proses PBL.


Collection Location

Perpustakaan PP-Paud dan Dikmas Jawa Barat

Detail Information
Series Title
-
Call Number
371.3 TAU i
Publisher
Jakarta : Kencana Prenada Media Group.,
Collation
xiv, 136 hal.; 23 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9789791486637
Classification
371.3
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment