Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.341 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Panduan praktis pakan ikan lele | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

Panduan praktis pakan ikan lele


Sudah menjadi rahasia umum bahwa pakan memegang peranan penting dalam budidaya lele. Sebagian besar biaya produksi dipegang oleh pakan yang mencapai 70%. Kurangnya pengetahuan tentang metode pemberian pakan untuk lele bisa mengakibatkan kerugian bagi pembudidaya karena cost produksi yang akan membengkak.
Bagi lele, Khususnya segmen pembesaran, pakan yang dibutuhkan harus bisa diserap secara sempurna dengan kandungan nutrisi yang seimbang antara protein, karbohidrat, dan lemak. Cara pemberiannya pun harus disesuaikan dengan kebutuhan lele, jangan terlalu sedikit ataupun terlalu banyak.


Collection Location

Perpustakaan P4TK Bidang Pertanian-Cianjur

Detail Information
Series Title
-
Call Number
639.31 TIM p
Publisher
Jakarta : Penebar Swadaya.,
Collation
iv,92 hlm.; ilus.;bibl.; glos.;23 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-002-697-1
Classification
639.31
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment