Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.429 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

FUNGSI-FUNGSI MANAJERIAL | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

FUNGSI-FUNGSI MANAJERIAL


Dewasa ini semakin sering terdengar bahwa berkat kemajuan yang sangat pesat di bidang teknologi, terutama teknologi komunikasi dan transportasi, dunia yang dihuni ini terasa semakin kecil. Salah satu konsekuensi logis dari perkembangan demikian ialah bahwa hubungan dan interaksi yang terjadi antarbangsa, pemerintah dan Negara dalam berbagai bidang kehidupan, seperti politik, ekonomi dan pendidikan, semakin ditandai oleh interdependensi. Akan tetapi dalam pada itu perbedaan ideology, sistem politik, sistem ekonomi, sistem sosial budaya, sejarah dan faktor geografi tetap menunjukkan bahwa titik tolak yang digunakan dalam menumbuhkan dan memelihara hubungan itu adalah kepentingan nasional masing-masing pihak yang terlibat dalam hubungan dan interaksi tersebut. Dewasa ini sudah umum disadari bahwa pada analisis terakhir pengembangan kemampuan manajerial secara nasional bertumpu pada kemampuan manajerial secara mikro, yaitu pada tingkat organisasi. Dengan perkataan lain kemampuan manajerial secara nasional merupakan agregasi dari keseluruhan kemampuan manajerial secara indivisual. Salah satu cara yang dapat dan harus ditempuh untuk meningkatkan kemampuan manajerial tersebut ialah dengan berusaha memahami secara mendalam berbagai teori tentang fungsi-fungsi manajerial untuk kemudian diterapkan dalam keadaan nyata, yaitu mengemudikan jalannya roda organisasi secara efisien, efektif dan produktif.


Collection Location

Perpustakaan BPNB Kalimantan Barat

Detail Information
Series Title
-
Call Number
658.4 (650-659) SON F
Publisher
DKI Jakarta : Bumi Aksara.,
Collation
xii + 249hlm; 14,5cm x 20,7cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-526-096-0
Classification
658.4 (650-659)
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment