Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.211 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Tari Likok Pulo di Aceh Besar | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

Tari Likok Pulo di Aceh Besar


Secara khusus, Likok Pulo merupakan salah satu jenis tari yang berasal dari Pulo Aceh, salah satu Pulau di ujung barat Pulau Sumatera. Ironinya, Likok Pulo berkemang terlalu pesat, dikemas sedemikian rupa untuk kepentingan daya tarik pertunjukkan hingga kemudian Likok Pulo kehilangan karakter dasarnya. Jika Likok Pulo ditampilkan, maka tarian yang ditampilkan nyaris total berbeda dengan Likok Pulo yang sebenarnya; dari gerak, irama, lantunan syair, hingga pakaian ynag dikenakan.


Collection Location

Perpustakaan Terpadu Ditjen Kebudayaan

Detail Information
Series Title
-
Call Number
793.359811 FAR t
Publisher
Aceh : Balai Pelestarian Nilai Budaya Banda Aceh.,
Collation
vii; 76hlm; ilus; 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786029457728
Classification
793
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment