Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.297 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Psikologi Abnormal | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

Psikologi Abnormal


Di Indonesia program pelayanan kesehatan jiwa diselenggarakan dengan dasar Tri Upaya Bina Jiwa yang berarti mencegah terjadinya kasus gangguan jiwa (promosi, prevensi); mengobati mereka yang terlanjur menderita (kurasi) dan mengembalikan para penderita yang berhasil ditolong masyarakat (rehabilitasi).
Kendati jauh lebih pelaksanaannya, namun diakui bahwa mencegah lebih baik daripada mengobati. Upaya pencegahan ini dilakukan dengan menyebarkan informasi seluas luasnya kepada masyarakat tentang seluk beluk gangguan jiwa, baik lewat program penyuluhan maupun penyediaan bahan-bahan bacaan yang relevan.
Dalam konteks inilah kehadiran buku yang natara lain menguraikan tentang pengertian, kriteria, model-model teoretis, gelaja-gejala psikofisik, klasifikasi tingkah laku abnormal, metode penelitian dalam psikologi abnormal, sebab-sebab gangguan jiwa atau tingkah laku abnormal. Selain itu, buku ini juga mengulas lebih banyak gambaran tentang jenis-jenis dan cara mengatasi gangguan abnormal seks dalam kehidupan sehari hari.


Collection Location

Perpustakaan LPMP Papua Barat

Detail Information
Series Title
-
Call Number
616.89 SEJ p
Publisher
Yogyakarta : Pustaka Pelajar.,
Collation
xii + 273 hlm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786022298069
Classification
616.89
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment