Temukan koleksi favoritmu

tersedia 274.341 koleksi, tersebar di seluruh perpustakaan di lingkungan kemdikbud

Pangan fungsional berbasis ubi kayu kaya beta karoten | Katalog Induk Perpustakaan Kemdikbudristek

RECORD DETAIL
Back To PreviousXML DetailCite this

Text

Pangan fungsional berbasis ubi kayu kaya beta karoten


Buku hasil penelitian dari tim Pusat Penelitian Bioteknologi LIPI ini sangat istimewa karena membahas beragam topik terkait ubi kayu secara komprehensif, mencakup keragaman plasma nutfah ubi kayu dan kandungan beta karoten, aktivitas dan bioavailabilitas beta karoten, perakitan bibit unggul kaya beta karoten dengan metode konvensional hingga teknologi DNA, serta pemanfaatannya untuk berbagai produk makan olahan. Selain itu, buku ini juga menampilkan informasi-informasi mutakhir, terutama terkait aspek biologi molekuler dan rekayasa genetika ubi kayu untuk meningkatkan kadar beta karoten. Oleh karena itu, buku ini dapat dijadikan acuan dan edukasi terkait beta karoten serta cara pengolahan produk berbasis ubi kayu agar kandungannya tidak menurun.


Collection Location

Pustaka Digital Kemendikbud

Detail Information
Series Title
-
Call Number
641.33682 SUD p
Publisher
Jakarta : LIPI Press.,
Collation
xx, 194 p. ; 21 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786024961725
Classification
641.33682
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment